Kamis, 25 Agustus 2011

cara menghapus virus recycle

Jika antivirus tidak berhasil menghapus virus recycled, coba teknik sederhana di bawah ini:
Ciri-ciri komputer terserang virus Recycled; periksa windows eksplorer, umumnya ada folder dengan nama recycled. Sebenarnya saya ingin membuatkan print screennya, tapi terlanjur si virus sudah di bereskan, folder recycled pun sudah tidak ada.
Buat kamu yang ingin mencoba sendiri meng-kill virus recycled, silakan buka notepad dan ketik:
attrib –s –h –r /s /d f:\*.*
rmdir /s /q e:\recycler
del /s /f e:\recycler

catatan:
Untuk e:\recycler awalnya adalah c:\recycler. Saat saya periksa, ternyata di partisi ‘e’ juga ada. Akhirnya saya buat juga e:\recycler. Jadi, sesuaikan dengan keperluan masing-masing.
Simpan file tersebut dalam bentuk ekstensi .bat (save as type gunakan all files)
basmi virus recycled
basmi virus recycled manual save as basmivirus.bat with all files
Klik dua kali file .bat tadi untuk menghapus virus Recycled. Cara ini juga bisa digunakan juga untuk menangani virus recycled di flash disk. Tinggal rubah saja (nama partisi flashdiskmu) :\recycler
Selamat mencoba

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes